- Diposting oleh : SDN 2 Winduherang
- pada tanggal : Januari 25, 2026
SDN 2 Winduherang berhasil meraih Juara 2 Lomba Olahraga Tradisional Egrang Tingkat Kabupaten Kuningan. Prestasi membanggakan ini diraih oleh peserta didik atas nama M. Sadid Al-Wafi.
Keberhasilan ini merupakan hasil dari kerja keras, latihan yang tekun, serta semangat sportivitas yang tinggi. Semoga prestasi tersebut dapat menjadi motivasi bagi seluruh peserta didik untuk terus berprestasi dan melestarikan olahraga tradisional.
